Efektivitas E-booklet Tentang ASI Eksklusif dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trimester III
Latar Belakang: Pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III sangat berpengaruh terhadap keberhasilan pemberian ASI eksklusif. Masa ini menjadi waktu krusial bagi ibu dalam mempersiapkan kelahiran, termasuk pemahaman tentang makanan bayi. Dalam meningkatkan pengetahuan dan sikap, sebaiknya memilih...
Saved in:
Main Authors: | , , , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | English |
Published: |
Universitas Airlangga
2024-12-01
|
Series: | Amerta Nutrition |
Subjects: | |
Online Access: | https://e-journal.unair.ac.id/AMNT/article/view/63223 |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
_version_ | 1823859045009719296 |
---|---|
author | Edy Marjuang Purba Yatty Destani Sandy Kanaya Yori Damanik Saut Purba Anna Waris Nainggolan |
author_facet | Edy Marjuang Purba Yatty Destani Sandy Kanaya Yori Damanik Saut Purba Anna Waris Nainggolan |
author_sort | Edy Marjuang Purba |
collection | DOAJ |
description | Latar Belakang: Pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III sangat berpengaruh terhadap keberhasilan pemberian ASI eksklusif. Masa ini menjadi waktu krusial bagi ibu dalam mempersiapkan kelahiran, termasuk pemahaman tentang makanan bayi. Dalam meningkatkan pengetahuan dan sikap, sebaiknya memilih media yang efektif serta sesuai dengan perkembangan teknologi seperti E-booklet.
Tujuan: Untuk menganalisis efektivitas E-booklet tentang ASI eksklusif dalam meningkatkan pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Tuntungan.
Metode: Penelitian quasi-eksperimen ini menggunakan desain pre-test dan post-test with control group. Sebanyak 60 ibu hamil trimester III (30 orang kelompok eksperimen, 30 orang kelompok kontrol) dipilih melalui purposive sampling. Intervensi dilakukan dengan pemberian E-booklet selama dua minggu, kemudian diukur menggunakan uji Wilcoxon dan Mann-Whitney untuk mengetahui peningkatan pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III.
Hasil: Ibu hamil trimester III pada kelompok eksperimen dan kontrol mayoritas berusia 20-25 tahun (50,0% dan 56,7%), berpendidikan tinggi (73,3% dan 70,0%), memiliki paritas ≤2 (63,3% dan 66,7%), tidak bekerja (63,3% dan 56,7%), dan berpenghasilan tinggi (60,0% dan 56,7%). Kelompok eksperimen menunjukkan peningkatan rata-rata skor pengetahuan sebesar 5,70 (SD=2,57) dibandingkan kelompok kontrol 0,86 (SD=1,37). Rata-rata peningkatan skor sikap pada kelompok eksperimen sebesar 8,87 (SD=3,37) dibandingkan kelompok kontrol 1,43 (SD=3,65). Analisis menggunakan uji Mann-Whitney menunjukkan E-booklet secara signifikan meningkatkan pengetahuan dan sikap (p-value=0,001).
Kesimpulan: E-booklet terbukti efektif meningkatkan pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III tentang ASI eksklusif. Media ini dapat menjadi inovasi edukasi yang mendukung peningkatan cakupan pemberian ASI eksklusif di masyarakat. |
format | Article |
id | doaj-art-617e3647fa4047a9a84c0cb95e02e2e2 |
institution | Kabale University |
issn | 2580-1163 2580-9776 |
language | English |
publishDate | 2024-12-01 |
publisher | Universitas Airlangga |
record_format | Article |
series | Amerta Nutrition |
spelling | doaj-art-617e3647fa4047a9a84c0cb95e02e2e22025-02-11T09:11:47ZengUniversitas AirlanggaAmerta Nutrition2580-11632580-97762024-12-0183SP30531410.20473/amnt.v8i3SP.2024.305-31461390Efektivitas E-booklet Tentang ASI Eksklusif dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trimester IIIEdy Marjuang Purba0https://orcid.org/0009-0007-1523-5522Yatty Destani Sandy1Kanaya Yori Damanik2Saut Purba3Anna Waris Nainggolan4Program Studi Gizi, Universitas Negeri Medan, Jl. Willem Iskandar Pasar V, Medan Sumatera Utara 20221Program Studi Gizi, Universitas Negeri Medan, Jl. Willem Iskandar Pasar V, Medan Sumatera Utara 20221Program Studi Gizi, Universitas Negeri Medan, Jl. Willem Iskandar Pasar V, Medan Sumatera Utara 20221Program Studi Administrasi Pendidikan Pascasarjana, Universitas Negeri Medan, Jl. Willem Iskandar Pasar V, Medan Sumatera Utara 20221Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Mitra Husada Medan, Jl Pintu Air IV Pasar 8 Kwala Bekala, Medan Sumatera Utara 20142Latar Belakang: Pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III sangat berpengaruh terhadap keberhasilan pemberian ASI eksklusif. Masa ini menjadi waktu krusial bagi ibu dalam mempersiapkan kelahiran, termasuk pemahaman tentang makanan bayi. Dalam meningkatkan pengetahuan dan sikap, sebaiknya memilih media yang efektif serta sesuai dengan perkembangan teknologi seperti E-booklet. Tujuan: Untuk menganalisis efektivitas E-booklet tentang ASI eksklusif dalam meningkatkan pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III di Wilayah Kerja Puskesmas Tuntungan. Metode: Penelitian quasi-eksperimen ini menggunakan desain pre-test dan post-test with control group. Sebanyak 60 ibu hamil trimester III (30 orang kelompok eksperimen, 30 orang kelompok kontrol) dipilih melalui purposive sampling. Intervensi dilakukan dengan pemberian E-booklet selama dua minggu, kemudian diukur menggunakan uji Wilcoxon dan Mann-Whitney untuk mengetahui peningkatan pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III. Hasil: Ibu hamil trimester III pada kelompok eksperimen dan kontrol mayoritas berusia 20-25 tahun (50,0% dan 56,7%), berpendidikan tinggi (73,3% dan 70,0%), memiliki paritas ≤2 (63,3% dan 66,7%), tidak bekerja (63,3% dan 56,7%), dan berpenghasilan tinggi (60,0% dan 56,7%). Kelompok eksperimen menunjukkan peningkatan rata-rata skor pengetahuan sebesar 5,70 (SD=2,57) dibandingkan kelompok kontrol 0,86 (SD=1,37). Rata-rata peningkatan skor sikap pada kelompok eksperimen sebesar 8,87 (SD=3,37) dibandingkan kelompok kontrol 1,43 (SD=3,65). Analisis menggunakan uji Mann-Whitney menunjukkan E-booklet secara signifikan meningkatkan pengetahuan dan sikap (p-value=0,001). Kesimpulan: E-booklet terbukti efektif meningkatkan pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester III tentang ASI eksklusif. Media ini dapat menjadi inovasi edukasi yang mendukung peningkatan cakupan pemberian ASI eksklusif di masyarakat.https://e-journal.unair.ac.id/AMNT/article/view/63223e-bookletasi eksklusifpengetahuansikap |
spellingShingle | Edy Marjuang Purba Yatty Destani Sandy Kanaya Yori Damanik Saut Purba Anna Waris Nainggolan Efektivitas E-booklet Tentang ASI Eksklusif dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trimester III Amerta Nutrition e-booklet asi eksklusif pengetahuan sikap |
title | Efektivitas E-booklet Tentang ASI Eksklusif dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trimester III |
title_full | Efektivitas E-booklet Tentang ASI Eksklusif dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trimester III |
title_fullStr | Efektivitas E-booklet Tentang ASI Eksklusif dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trimester III |
title_full_unstemmed | Efektivitas E-booklet Tentang ASI Eksklusif dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trimester III |
title_short | Efektivitas E-booklet Tentang ASI Eksklusif dalam Peningkatan Pengetahuan dan Sikap Ibu Hamil Trimester III |
title_sort | efektivitas e booklet tentang asi eksklusif dalam peningkatan pengetahuan dan sikap ibu hamil trimester iii |
topic | e-booklet asi eksklusif pengetahuan sikap |
url | https://e-journal.unair.ac.id/AMNT/article/view/63223 |
work_keys_str_mv | AT edymarjuangpurba efektivitasebooklettentangasieksklusifdalampeningkatanpengetahuandansikapibuhamiltrimesteriii AT yattydestanisandy efektivitasebooklettentangasieksklusifdalampeningkatanpengetahuandansikapibuhamiltrimesteriii AT kanayayoridamanik efektivitasebooklettentangasieksklusifdalampeningkatanpengetahuandansikapibuhamiltrimesteriii AT sautpurba efektivitasebooklettentangasieksklusifdalampeningkatanpengetahuandansikapibuhamiltrimesteriii AT annawarisnainggolan efektivitasebooklettentangasieksklusifdalampeningkatanpengetahuandansikapibuhamiltrimesteriii |