Integrasi Audit dan Teknik Clustering untuk Segmentasi dan Kategorisasi Aktivitas Log

Dengan berkembangnya teknologi, organisasi dan perusahaan kini mengumpulkan data dalam jumlah yang sangat besar, yang tercatat dalam log sistem untuk tujuan audit keamanan, pemantauan, dan investigasi forensik. Namun, tantangan utama muncul saat analis keamanan harus menangani volume data log yang...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Author: Candra Heru Saputra
Format: Article
Language:Indonesian
Published: University of Brawijaya 2024-02-01
Series:Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer
Subjects:
Online Access:https://jtiik.ub.ac.id/index.php/jtiik/article/view/8071
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1823858630656524288
author Candra Heru Saputra
author_facet Candra Heru Saputra
author_sort Candra Heru Saputra
collection DOAJ
description Dengan berkembangnya teknologi, organisasi dan perusahaan kini mengumpulkan data dalam jumlah yang sangat besar, yang tercatat dalam log sistem untuk tujuan audit keamanan, pemantauan, dan investigasi forensik. Namun, tantangan utama muncul saat analis keamanan harus menangani volume data log yang besar, yang seringkali membuat sulit untuk mengidentifikasi aktivitas mencurigakan atau abnormal. Dalam upaya mengatasi tantangan analisis log yang berskala besar dalam sistem informasi, penelitian ini bertujuan untuk mengintegrasikan teknik audit trail dengan metode clustering, khususnya menggunakan K-Means, untuk segmentasi dan kategorisasi aktivitas log. Penelitian ini mencari pendekatan yang dapat meningkatkan efisiensi dalam menelusuri dan menganalisis log aktivitas dengan mengelompokkan data log yang serupa. Metode yang digunakan mencakup desain eksperimental, pengumpulan data audit trail yang komprehensif, preprocessing data, implementasi algoritma K-Means, dan evaluasi hasil clustering. Hasil penelitian mengindikasikan bahwa penerapan K-Means pada audit trail memungkinkan identifikasi pola aktivitas yang signifikan, memudahkan deteksi anomali dengan cepat, dan menyederhanakan proses audit keamanan data, yang mengarah pada pemahaman yang lebih baik dalam pengelolaan risiko keamanan informasi.
format Article
id doaj-art-85b2f28e17dc45178aba6f75978e64d2
institution Kabale University
issn 2355-7699
2528-6579
language Indonesian
publishDate 2024-02-01
publisher University of Brawijaya
record_format Article
series Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer
spelling doaj-art-85b2f28e17dc45178aba6f75978e64d22025-02-11T10:38:13ZindUniversity of BrawijayaJurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer2355-76992528-65792024-02-0111110.25126/jtiik.20241118071Integrasi Audit dan Teknik Clustering untuk Segmentasi dan Kategorisasi Aktivitas LogCandra Heru Saputra0Universitas Teknologi Yogyakarta Dengan berkembangnya teknologi, organisasi dan perusahaan kini mengumpulkan data dalam jumlah yang sangat besar, yang tercatat dalam log sistem untuk tujuan audit keamanan, pemantauan, dan investigasi forensik. Namun, tantangan utama muncul saat analis keamanan harus menangani volume data log yang besar, yang seringkali membuat sulit untuk mengidentifikasi aktivitas mencurigakan atau abnormal. Dalam upaya mengatasi tantangan analisis log yang berskala besar dalam sistem informasi, penelitian ini bertujuan untuk mengintegrasikan teknik audit trail dengan metode clustering, khususnya menggunakan K-Means, untuk segmentasi dan kategorisasi aktivitas log. Penelitian ini mencari pendekatan yang dapat meningkatkan efisiensi dalam menelusuri dan menganalisis log aktivitas dengan mengelompokkan data log yang serupa. Metode yang digunakan mencakup desain eksperimental, pengumpulan data audit trail yang komprehensif, preprocessing data, implementasi algoritma K-Means, dan evaluasi hasil clustering. Hasil penelitian mengindikasikan bahwa penerapan K-Means pada audit trail memungkinkan identifikasi pola aktivitas yang signifikan, memudahkan deteksi anomali dengan cepat, dan menyederhanakan proses audit keamanan data, yang mengarah pada pemahaman yang lebih baik dalam pengelolaan risiko keamanan informasi. https://jtiik.ub.ac.id/index.php/jtiik/article/view/8071BurnoutSecure CodingProgrammerAnalisis Statistik
spellingShingle Candra Heru Saputra
Integrasi Audit dan Teknik Clustering untuk Segmentasi dan Kategorisasi Aktivitas Log
Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer
Burnout
Secure Coding
Programmer
Analisis Statistik
title Integrasi Audit dan Teknik Clustering untuk Segmentasi dan Kategorisasi Aktivitas Log
title_full Integrasi Audit dan Teknik Clustering untuk Segmentasi dan Kategorisasi Aktivitas Log
title_fullStr Integrasi Audit dan Teknik Clustering untuk Segmentasi dan Kategorisasi Aktivitas Log
title_full_unstemmed Integrasi Audit dan Teknik Clustering untuk Segmentasi dan Kategorisasi Aktivitas Log
title_short Integrasi Audit dan Teknik Clustering untuk Segmentasi dan Kategorisasi Aktivitas Log
title_sort integrasi audit dan teknik clustering untuk segmentasi dan kategorisasi aktivitas log
topic Burnout
Secure Coding
Programmer
Analisis Statistik
url https://jtiik.ub.ac.id/index.php/jtiik/article/view/8071
work_keys_str_mv AT candraherusaputra integrasiauditdanteknikclusteringuntuksegmentasidankategorisasiaktivitaslog